Cara Membuat Style Yamaha Dari Midi dengan mudah Menggunakan Software Sonar 4

Home » , » Cara Membuat Style Yamaha Dari Midi dengan mudah Menggunakan Software Sonar 4

Membuat Style Yamaha Dari Midi dengan mudah menggunakan Software Sonar 4

Selamat Malam Sahabat CREATIVE MUSIK LAB yang berbagagia.!
Di posting lalu saya pernah berbagi Tutorial Lengkap Cara Membuat Style Keyboard Di Komputer Dari Midi / Song ,  yang menggunakan software One Main Band 10 (OMB) dan KONTAKT5, Nah Artikel  kali ini adalah cara membuat style yamaha dengan mudah  dan  100% Work di keyboard yamaha dengan SONAR 4 bisa sobat download softwarenya dibawah:


 Download Sonar 4 (password: www.creativemusiklab.com)


Oke... Tanpa Basa Basi kita langsung saja  Mulai Bekerja.., setelah software di dapat silahkan di Install softwarenya di komputer  sobat sendiri dan kita langsung praktekan perhatikan langkah-langkah dibawah:


  1.  Buka Sonar yang tadi di instal pilih menu Fille dan Open (CTR + O) pilih midi yang akan dijadikan style perhatikan gambar dibawah.
  1. Di Time 1:01:000 , silahkan tambah Marker dengan mengkelik ikon marker di toolbar sebelah kanan kemudian isi dengan SFF1 pokonya lihan gambar dibawah

3. Masih di posisi Time 1:01:000  tambah lagi marker dan isi dengan Slntlihat gambar dibawah lagi


4. Di Time 2:01:000 (dibagian awal intro midi) tambahkan marker lagi dan isi dengan Intro A klik ok masih di  posisi Time 2:01:000 tambahkan maker isi dengan  fn:Intro A





Silahkan putar dulu midinya dan cari ujung intronya misalnya ujung intro midi yang saya bikin dibawah ada di time12:01:000 tambah marker dan isi dengan Main A  klik ok time12:01:000 tambah marker lagi dan isi fn:Main A ini berarti kita sedang membuat Main A .
Lakukan langkah-langkah seperti di atas dengan isian

  • Main C dan fn:Main C 
  • Main D dan fn:Main D
  • Fill In AA dan fn:Fill In AA
  • Fill In BB dan fn:Fill In BB
  • Fill In CC dan fn:Fill In CC
  • Fill In DD dan fn:Fill In DD
  • Intro A dan fn:Intro A
  • Intro B dan fn:Intro B
  • Intro C dan fn:Intro C
  • Ending A dan fn:Ending A
  • Ending B dan fn:Ending B
  • Ending C dan fn:Ending C
  • Fill In BA dan fn:Fill In BA (Break)
  • Main A dan fn:Main A
  • Main B dan fn:Main B

 Jika sudah selesai Save ke  MIDI Format 0, samakan saja dengan gambar di bawah 




Download Sonar 4 ( password: www.creativemusiklab.com )



Catatan : Agar midi yang di save tadi terbaca di expansion user style yamaha kita  tinggal merubah file ekstensi tersebut menjadi STY contoh DAWAI ASMARA2.MID menjadi DAWAI ASMARA2.STY


masukan style yang di buat tadi kedalam plash disk nah tinggal bersenang-senang silahkan di coba.....!!!

Lihat Postingan Menarik Lainnya dibawah :


Download 1000 Koleksi Style Gratis Untuk Keyboard Yamaha


Kebajikan by : CREATIVE MUSIK LAB !
Kami tidak bertanggung jawab jika terjadi sesuatu pada keyboard  atau perangkat yang anda gunakan karna kekeliruan atau tidak mengikuti langkah-langkah diatas dengan benar.
Yang jelas, langkah-langkah di atas sudah sering kami lakukan untuk membuat dan mengedit style dan tidak terjadi apa-apa pada keyboard dan perangkat yang kami gunakan.
Terimakasih


Terimakasih Telah Berkunjung dimari.., dapatkan update Sofware keren lainnya setiap harinya hanya di blog kesayangan kita semua CREATIVE MUSIK LAB
Author by : Knaen Creative
.
Share this article :